bimaawpb

Belum menuliskan informasi profilenya.

Selengkapnya
Navigasi Web
Belajar Sebelum Ujian Sekolah di kelas 9

Belajar Sebelum Ujian Sekolah di kelas 9

Tak terasa sebentar lagi aku akan menghadapi ujian sekolah. Ujian sekolah dimulai di bulan Maret, jadi aku hanya punya waktu kurang lebih selama 2 bulan untuk belajar dengan giat dan sungguh-sungguh agar aku bisa mendapatkan hasil yang terbaik saat ujian sekolah.

Sebenarnya aku orang yang bisa dibilang sering telat mengumpulkan tugas, tetapi aku di semester 2 ini agar semakin rajin mengumpulkan tugas dan tidak bermalas-malasan lagi. Selain belajar di sekolah, aku juga mengikuti les yang tidak jauh dari rumah.

Selama belajar terkadang aku istirahat dengan melakukan beberapa kegiatan seperti ngemil, menonton tv, dan bermain game. Setelah itu aku biasanya lanjut belajar dan berhenti ketika sudah mulai kerasa kelelahan atau mengantuk.

Terkadang aku juga merasa lelah atau malas saat belajar, tetapi itu semua harus ku lakukan agar mendapat hasil yang maksimal. Aku juga sadar bahwa tidak ada sesuatu yang bisa diraih secara instan, semua harus dilakukan dengan kerja keras dan hasil jerih payah sendiri.

Terimakasih.

DISCLAIMER
Konten pada website ini merupakan konten yang di tulis oleh user. Tanggung jawab isi adalah sepenuhnya oleh user/penulis. Pihak pengelola web tidak memiliki tanggung jawab apapun atas hal hal yang dapat ditimbulkan dari penerbitan artikel di website ini, namun setiap orang bisa mengirimkan surat aduan yang akan ditindak lanjuti oleh pengelola sebaik mungkin. Pengelola website berhak untuk membatalkan penayangan artikel, penghapusan artikel hingga penonaktifan akun penulis bila terdapat konten yang tidak seharusnya ditayangkan di web ini.

Laporkan Penyalahgunaan

Komentar




search

New Post