Pembiasaan Literasi Yang Berbeda
Pada hari Selasa 6 Agustus sekolahku melakukan pembiasaan literasi di pagi hari namun kali ini berbeda dari biasanya karena pembiasan literasi kali ini dilakukan di lapangan. aku dari sebelumnya sudah diberi informasi untuk setiap murid membawa buku cerita masing-masing.
Saat di lapangan guruku memberi arahan terlebih dahulu setelah itu guruku menyuruh membaca buku yang telah dibawa kurang lebih selama 20 menit lalu memberi waktu sekitar 15 menit untuk menulis isi cerita yang telah dibaca.
Kemudian guruku memilih kelas melalui spin untuk menceritakan kembali buku yang telah dibaca urutan pertama adalah kelas 7c lalu yang kedua kelas 9B dan yang terakhir kelas 8A. setelah itu waktu literasi pun selesai seluruh siswa kembali ke kelasnya masing-masing.
Rabu 7 Agustus 2024
Konten pada website ini merupakan konten yang di tulis oleh user. Tanggung jawab isi adalah sepenuhnya oleh user/penulis. Pihak pengelola web tidak memiliki tanggung jawab apapun atas hal hal yang dapat ditimbulkan dari penerbitan artikel di website ini, namun setiap orang bisa mengirimkan surat aduan yang akan ditindak lanjuti oleh pengelola sebaik mungkin. Pengelola website berhak untuk membatalkan penayangan artikel, penghapusan artikel hingga penonaktifan akun penulis bila terdapat konten yang tidak seharusnya ditayangkan di web ini.
Laporkan Penyalahgunaan
Komentar