Ketika musuh jadi sahabat
Aurel adalah anak yang cuek, dingin ,sederhana, dan tomboy. Karena suatu alasan ia pindah. Kini ia bersekolah di SMP Cakrawala. Ada sekumpulan genk cewek-cewek tajir dan sombong di antaranya Rena, Fany, Tya, dan Zahra. Geng itu diketuai oleh Rena. Rena dan teman segenk nya selalu membully anak-anak Cupu Di sekolah itu dan memalakinya secara paksa.
Tidak ada yang berani menentang Rena. Ayahnya sendiri pun sudah lelah mengahadapi sikapnya yang selalu berfoya-foya dan membuat onar. Kalian tahu? hanya Aurel yang berani menentang Rena. Karena aurel anak yg tomboy dan dingin ia tidak suka dengan sikap Rena.
Rena dan Aurel adalah musuh bebuyutan. Namun siapa sangka Aurel yang sering bermusuhan dengan Rena bisa merubah Rena menjadi lebih baik. Ingin tahu gimana kisah mereka dari seorang musuh bisa menjadi sahabat? simak kisah mereka dalam buku ini. Selamat membaca!
Outline
Daftar isi:
1. Aurel di sekolah lamanya
2. Alasan Aurel pindah
3. Hari pertama di sekolah baru
4. Siapa mereka dan mengapa?
5. Niat jahat Rena
6. Pembelaan Aurel
7. Bangkrutnya Ayah Rena
8. Rena jatuh miskin
9. Kecewa dan Menghilangnya Rena
10. Pencarian Rena
11. Aku selalu disini
12. Terima kasih aurel
Konten pada website ini merupakan konten yang di tulis oleh user. Tanggung jawab isi adalah sepenuhnya oleh user/penulis. Pihak pengelola web tidak memiliki tanggung jawab apapun atas hal hal yang dapat ditimbulkan dari penerbitan artikel di website ini, namun setiap orang bisa mengirimkan surat aduan yang akan ditindak lanjuti oleh pengelola sebaik mungkin. Pengelola website berhak untuk membatalkan penayangan artikel, penghapusan artikel hingga penonaktifan akun penulis bila terdapat konten yang tidak seharusnya ditayangkan di web ini.
Laporkan Penyalahgunaan
Komentar