Tahun 1945
Muhammad Rohin Arrosyid
Tahun 1945
Tahun Indonesia Merdeka
Belenggu penjajah mulai lumpuh
Pemuda makin bersemangat dan kuat
Demi Indonesia suci dari penjajah
Tahun 1945
Tahun menyeramkan
Tak terhitung Pahlawan
Yang gugur
Pemuda yang tersisa
Semakin terbakar semangatnya
Untuk mengusir penjajah
Dari Tanah Air Indonesia
Tahun 1945
Semua wilayah Indonesia memberontak,
Menghalau menjajah
Untuk masa depan gemilang
Tahun 1945
Sampailah pada 17 Agustus 1945
Proklamasi kemerdekaan dikumandangkan
Ir. Soekarno, Drs. Moh. Hatta
Sang Prokalamator,
Atas nama Rakyat Indonesia
Merdeka!!
Jember, 11 Agustus 2022
Konten pada website ini merupakan konten yang di tulis oleh user. Tanggung jawab isi adalah sepenuhnya oleh user/penulis. Pihak pengelola web tidak memiliki tanggung jawab apapun atas hal hal yang dapat ditimbulkan dari penerbitan artikel di website ini, namun setiap orang bisa mengirimkan surat aduan yang akan ditindak lanjuti oleh pengelola sebaik mungkin. Pengelola website berhak untuk membatalkan penayangan artikel, penghapusan artikel hingga penonaktifan akun penulis bila terdapat konten yang tidak seharusnya ditayangkan di web ini.
Laporkan Penyalahgunaan
Komentar
Mantapppppppppppppppp
Asiap
Assalamu'alaikum p(emot batu) #gayarohim
(Emot baru)