Telat ke sekolah
#sasisabu68, 160920
Dava di sidang oleh guru kelasnya karena sering telat ketika masuk sekolah, dia hampir setiap hari telat.
Ketika Dava di sidang dia diancam tidak naik kelas oleh gurunya, Dava terdiam dan tidak lama kemudian Dava keluar dari ruang BK dan masuk ke ruang kelasnya.
Beberapa hari setelah ujian kenaikan kelas ternyata Dava mendapat ranking satu di kelasnya, ternyata Dava bukanlah anak yang malas dia sering telat karena membantu ayahnya berjualan.
Penulisulis: Kurniawan Wahyu Wicaksono
Siswa:Mts At-Taqwa Bondowoso, Kabupaten Bondowoso, Jawa-Timur
Konten pada website ini merupakan konten yang di tulis oleh user. Tanggung jawab isi adalah sepenuhnya oleh user/penulis. Pihak pengelola web tidak memiliki tanggung jawab apapun atas hal hal yang dapat ditimbulkan dari penerbitan artikel di website ini, namun setiap orang bisa mengirimkan surat aduan yang akan ditindak lanjuti oleh pengelola sebaik mungkin. Pengelola website berhak untuk membatalkan penayangan artikel, penghapusan artikel hingga penonaktifan akun penulis bila terdapat konten yang tidak seharusnya ditayangkan di web ini.
Laporkan Penyalahgunaan
Komentar