Episode 11
Aku bangun sangat pagi, saat itu aku ingin mengambil air, saat aku keluar dari pintu Gowa tiba-tiba ada kawanan serigala, saat pimpinan mereka melihat ku dia menyuruh kawanannya berhenti, pimpinan mereka menghampiri ku dan berkata "hey beruang kenapa kamu masih disini" akupun bingung dan bertanya "emang ada apa" dia menjawab sambil memberikan sebuah peta kepadaku "sebentar lagi hutan ini akan diubah menjadi sebuah kota oleh manusia, mereka akan melakukan perburuan besar-besaran dan juga penebangan jadi kita harus segera pindah dari hutan ini, aku memiliki peta untuk menuju hutan yang aman dari jangkauan manusia ini kau ambillah" aku menjawab "terimakasih atas informasinya dan juga peta ini" dia menjawab "iya tidak apa-apa, yasudah kami mau lanjut perjalanan masih panjang" aku menjawabnya "okee, hati-hati di jalan" setelah itu aku langsung membangunkan elang, jalak, dan anak harimau itu.
Aku langsung berkemas, aku menyuruh mereka berkemas, elang bertanya "ada apa, kenapa kita harus berkemas" aku lalu menjawabnya "kita harus segera pindah dari hutan ini karena hutan ini telah di kuasai oleh manusia" hutan ini akan mereka ubah menjadi perkotaan, aku sudah memiliki tujuan hutan yang akan menjadi tempat tinggal kita, ayo kita berkemas secepatnya.
Konten pada website ini merupakan konten yang di tulis oleh user. Tanggung jawab isi adalah sepenuhnya oleh user/penulis. Pihak pengelola web tidak memiliki tanggung jawab apapun atas hal hal yang dapat ditimbulkan dari penerbitan artikel di website ini, namun setiap orang bisa mengirimkan surat aduan yang akan ditindak lanjuti oleh pengelola sebaik mungkin. Pengelola website berhak untuk membatalkan penayangan artikel, penghapusan artikel hingga penonaktifan akun penulis bila terdapat konten yang tidak seharusnya ditayangkan di web ini.
Laporkan Penyalahgunaan
Komentar