BERLAYAR
#sasisabu37, 110820
Dari tepian kusiapkan mental
Aku berlayar menuju impian
Aku bertemu banyak ikan
Aku mempunyai banyak makanan
Aku merasa angin semakin kuat
Aku melihat ombak semakin besar
Badai manghampiri kapalku
Aku berdoa agar dapat mencapai mimpiku
Aku tertidur saat badai mengguncangku
Setelah badai itu selesai aku terbangun
Aku melihat matahari yang cerah
Ternyata kapalku masih utuh taktergores
Aku membangkitkan semangat saat itu
Aku yakin jika kita berdoa pasti akan terkabul
Aku juga yakin jika tuhan akan melindungiku
Aku mulai berlayar dengan semangat baru
Penulis: Kurniawan Wahyu Wicaksono
Siswa:Mts At-Taqwa Bondowoso, Kabupaten Bondowoso, Jawa-Timur
Konten pada website ini merupakan konten yang di tulis oleh user. Tanggung jawab isi adalah sepenuhnya oleh user/penulis. Pihak pengelola web tidak memiliki tanggung jawab apapun atas hal hal yang dapat ditimbulkan dari penerbitan artikel di website ini, namun setiap orang bisa mengirimkan surat aduan yang akan ditindak lanjuti oleh pengelola sebaik mungkin. Pengelola website berhak untuk membatalkan penayangan artikel, penghapusan artikel hingga penonaktifan akun penulis bila terdapat konten yang tidak seharusnya ditayangkan di web ini.
Laporkan Penyalahgunaan
Komentar