Kisah 2
KiSAH II
MEMPEREBUTKAN NADHIFAH
Setelah selesai di makamkan mereka pulang ke rumah kemudian budhe ajak Aisya, dan Salma pulang ke rumah. ”Ayo Aisya, Salma ikut budhe pulang“. “Iya budhe” kata Aisya, dan Salma.
Mama Indah adalah (tetangga sebelah rumah) dia tidak punya anak, saat itu dia datang kerumah dan bertanya “apakah saya boleh mengasuh dan merawat Nadhifa?” karena sehari-hari sudah sering bersama kami di sya allah dia senang dan bahagia karena sudah akrab dengan kami, ”kata mama Indah.
Tetapi budhe Jesika yang tinggal di surabaya melarangnya “Jangan nanti Nadhifa tidak berkumpul dengan saudara-saudaranya karena kedua kakaknya pindah sekolah di Surabaya,” Biar saya saja yang mengasuh dan merawatnya, ”kata budhe Jesika karena beliau juga belum punya anak. dan ingin memiliki Nadhifah.
Keluarga dari ayah Bintang yang berasal dari Madiun juga ingin mengasuh dan merawatnya beliau bilang “bagaimana kalau saya saja yang merawatnya?Jangan! kamu sudah punya 2 anak biar saya saja.
Setelah berdiskusi akhirnya ayah Bintang memutuskan “oke jadi setelah saya fikir-fikir yang membawa Nadhifa adalah keluarga dari istri saya Calista”. “Alhamdulilah makasih ya dik, Nadhifa akan kami rawat seperti anak kami sendiri.” Kata budhe Jesika.
Kemudian, budhe Jesika beserta keluarga akan pulang ke surabaya lalu berpamitan kepada ayah, Kak Salma, juga kak Aisya berpamitan. Sementara ayahku akan tinggal sendiri di rumah beberapa hari, pada minggu berikutnya akan ke Surabaya untuk melanjutkan pendidikan S2 di ITS.
Setelah sampai dirumah semuanya beristirahat.
Di rumah budhe suaminya yang bernama Reza dan 3 orang anaknya bernama Zack, Naino, Bima dan ditambah Aisya, Salma, dan Nadhifa.malam harinya setelah melaksanakan solat isya semuanya makan bersama. Budhe pun menelfon 2 orang pembantu untuk mengurusi 6 anaknya.karena budhe mau bekerja, dan pak dhe juga bekerja jadi tidak ada yang mengurusnya.
setelah makan bersama, semuanya pergi ke kamar untuk tidur.keesokan harinya , kakak Nadhifah pergi ke sekolah.budhe , juga pergi mengajar.siang harinya , Nadhifah makan dan bermain.
Sore harinya , pakdhe menjemput budhe , dan kakak Nadhifah.Setelah sampai , mereka beristirahat.malam harinya , kami makan bersama.setelah makan , kami bermain.setelah bermain , kami tidur.
Konten pada website ini merupakan konten yang di tulis oleh user. Tanggung jawab isi adalah sepenuhnya oleh user/penulis. Pihak pengelola web tidak memiliki tanggung jawab apapun atas hal hal yang dapat ditimbulkan dari penerbitan artikel di website ini, namun setiap orang bisa mengirimkan surat aduan yang akan ditindak lanjuti oleh pengelola sebaik mungkin. Pengelola website berhak untuk membatalkan penayangan artikel, penghapusan artikel hingga penonaktifan akun penulis bila terdapat konten yang tidak seharusnya ditayangkan di web ini.
Laporkan Penyalahgunaan
Komentar