Kalimat tak menentu
Judul:kalimat tak menentu
Penulis: Andiny Fatma Zahirah
Jenis:Fiksi
Sekolah:SMPN 208 JAKARTA
sinopsis:
Musim semi yang menenangkan
Daun-daun bertebangan
Bunga-bunga bertebaran
Kelopak-kelopak berjatuhan
Daun biru yang berkilauan
Daun biru membuatku terpaku
Cantiknya tak tertandingkan
Ingin rasanya ku pandang selalu
Wahai dzat yang mengetahuiku
Terimalah segala doaku
Wahai dzat yang melihatku
Maafkanlah segala dosaku
Ku titipkan rindu ini pada hujan syahdu
Kuharap kau merasakan rinduku
Izinkan aku menunggumu
Sampai nanti kita bertemu
Alam ku yang indah dan tenang
Selalu membuatku terjebak
Pesonanya tak pernah hilang
Tetaplah menebarkan bau semerbak
Bagai orang yang terpandang
Bicaralah secukupnya
Janganlah seperti anjing yang menggonggong
Karena kau tak tahu rasanya
Hari bulan tahun terlunasi
Banyak yang sudah dilewati
Hitam putih pahit manis yang tak terganti
Tersimpan rapih oleh kehidupan ini
Catatan:
Buku ini adalah kumpulan puis
Covernya nanti ada seorang wanita yang duduk memegang buku. Bernuansa klasik, warnanya dominan coklat kehitaman
Outline:
1.Musim semi
2.Daun biru
3.Sepertiga malam
4.Hujan yang syahdu
5.Definisi Alam
6.Manusia berisik
7.Kanvas kehidupan
Konten pada website ini merupakan konten yang di tulis oleh user. Tanggung jawab isi adalah sepenuhnya oleh user/penulis. Pihak pengelola web tidak memiliki tanggung jawab apapun atas hal hal yang dapat ditimbulkan dari penerbitan artikel di website ini, namun setiap orang bisa mengirimkan surat aduan yang akan ditindak lanjuti oleh pengelola sebaik mungkin. Pengelola website berhak untuk membatalkan penayangan artikel, penghapusan artikel hingga penonaktifan akun penulis bila terdapat konten yang tidak seharusnya ditayangkan di web ini.
Laporkan Penyalahgunaan
Komentar