Ahmad Umar Kholifaturrahman

Belum menuliskan informasi profilenya.

Selengkapnya
Navigasi Web
Prakata

Prakata

Puji syukur kita haturkan kehadirat Allah SWT, yang telah memberikan kita nikmat sehat dan nikmat iman.Sholawat serta salam tak lupa kita curahkan kepada nabi Muhammad SAW.

Buku ini menceritakan kisah seorang anak yang Kehilangan teman temannya karena ulahnya sendiri dan mencoba menceritakan kisahnya ketika diinterogasi oleh polisi.Namun polisi menemukan keganjilan pada kisah anak tersebut,dan mencoba mencari tahu bukti bukti dari kisahnya.namun semakin lama polisi menemukan bukti bukti lain yang memberatkan anak tersebut.Ya,dia memiliki kepribadian Ganda.Karena itu buku ini memiiki kompsisi yang menarik sehingga menarik untuk dibaca.

Tentu saja buku ini tak luput dari bantuan banyak pihak, karena itu penulis ingin berterimakasih kepada Allah SWT yang telah membuka pikaran dalam menulis,orang tua dan keluarga yang selalu menyemangati,Guru yang selalu membantu,kak Ridho yang mengajarkan tentang dunia tulis menulis,mas Farhan AR yang membantu memberikan masukan,kak April dan Kak Syaiful yang membimbing proses buku ini,serta penerbit Mediaguru yang memberikan ruang pada penulis dalam mengembangkan kreatifitasnya.

Mungkin buku ini belum sempurna dimata pembaca, jadi penulis menginginkan kritikan dan saran supaya dapat meningkatkan kualitas buku selanjutnya,dan menjadi lebih baik dari sebelum sebelumnya.Selamat Membaca!

Bodowoso,4 Juni 2020

Penulis,

Ahmad Umar K

DISCLAIMER
Konten pada website ini merupakan konten yang di tulis oleh user. Tanggung jawab isi adalah sepenuhnya oleh user/penulis. Pihak pengelola web tidak memiliki tanggung jawab apapun atas hal hal yang dapat ditimbulkan dari penerbitan artikel di website ini, namun setiap orang bisa mengirimkan surat aduan yang akan ditindak lanjuti oleh pengelola sebaik mungkin. Pengelola website berhak untuk membatalkan penayangan artikel, penghapusan artikel hingga penonaktifan akun penulis bila terdapat konten yang tidak seharusnya ditayangkan di web ini.

Laporkan Penyalahgunaan

Komentar




search

New Post